Enkripsi dan Deskripsi File Menggunakan Kombinasi Vigenere dan Shift Cipher di Python

  • Megawati Universitas Lancang Kuning
  • Muhammad Fitra Hamidy Universitas Lancang Kuning
  • Sasqia Ismi Aulia Universitas Lancang Kuning
  • Yuhendri Putra Universitas Lancang Kuning
  • Mhd Arief Hasan Universitas Lancang Kuning
Keywords: Kriptografi, Vigenere Cipher, Shift Cipher, File, Enkripsi, Deskripsi

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menerapkan sistem super enkripsi dan deskripsi pada keamanan data file yang sesuai dengan aturan yang digunakan. Untuk mangatasi kesalahan pada proses super enkripsi dan deskripsi ini dapat dilakukan dengan algoritma kriptografi yaitu menerapkan kombinasi Vigenere Cipher dan Shift Cipher pada keamanan data file txt. Vigenere Cipher dan Shift Cipher adalah salah satu algoritma dalam Kriptografi klasik. Algoritma ini di pilih karena mampu melakukan super enkrispi dan deskripsi pada keamanan data file txt. Penelitian ini dilakukan dengan mengubah isi file txt menjadi sandi acak (file enkripsi) untuk menjaga keamanan data dari orang yang tidak berhak, dan hanya pemiliknya yang bisa mengembalikan menjadi data file aslinya (deskripsi). Hasil penelitian ini diharapkan agar sistem yang dibuat dapat membantu menjaga keamanan data file sebelum proses mengirim data dilakukan  dalam lingkup perusahaan,  supaya pesan tetap rahasia sampai ke tangan orang yang berhak.

References

Azis, N. (2018). Perancangan Aplikasi Enkripsi Dekripsi Menggunakan Metode Caesar Chiper Dan Operasi Xor. Ikraith-Informatika, 2(1), 1–9.

Azlin, Musadat, F., & Nur, J. (2018). Aplikasi Kriptografi Keamanan Data Menggunakan Algoritma Base64. Jurnal Informatika, 7(2), 1–5.

Budiman, A., & Noviardi. (2016). Penerapan Keamanan Penggunaan Data Pada Database Kepegawaian Menggunakan Teknik Transparent Data Encryption (Studi Kasus Sekolah Tinggi Teknologi Payakumbuh). Satin-Sains Dan Teknologi Informasi, 2(2).

Efrand, Asnawati, Y. (2014). Aplikasi Kriptografi Pesan Menggunakan Algoritma Vigenere Cipher. Jurnal Media Infotama, 10(2), 120–128.

Lestari, D., & Riyanto, M. Z. (2012). Suatu Algoritma Kriptografi Stream Cipher Berdasarkan Fungsi Chaos. November, 1–9.

Pradipta, G. A. (2016). Penerapan Kombinasi Metode Enkripsi Vigenere Chiper Dan Transposisi Pada Aplikasai Client Server Chatting. Jurnal Sistem Dan Informatika, 10(2), 119–127.

Qilla Aulia Suri, A. M. G. (2019). Fakultas Teknik – Universitas Muria Kudus. Prosiding Snatif Ke-6 Tahun 2019, 2007, 96–101.

Rachmawanto, E. H., Sari, C. A., & Kunci, K. (2015). Keamanan File Menggunakan Teknik Kriptografi Shift Cipher. Jl. Nakula Semarang, 14(50131024), 329–335.

Rambe, A. (2019). Modifikasi Metode Affine Ciphers Pada Kriptografi Klasik. Ready Star, 2(1), 256–261.

Sasongko, J. (2005). Pengamanan Data Informasi Menggunakan Kriptografi Klasik. Jurnal Teknologi Informasi Dinamika, X(3), 160–167.

Simangunsong, J., & Matondang, Z. A. (2008). Modifikasi Algoritma Vigenere Cipher Untuk Pengamanan Pesan Rahasia. Jurnal Kontol, 1(2), 1–5.

Sinaga, M. C. (2017). Kriptografi Dan Python. Https://Doi.Org/10.31227/Osf.Io/6su2h

Syahrudin, A. N., & Kurniawan, T. (2018). Input Dan Output Pada Bahasa Pemrograman Python. Jurnal Dasar Pemrograman Python Stmik, January, 1–7.

Syapriadi, Rahmiati, & Erlinda, S. (2013). Implementasi Sistem Keamanan Data Untuk Semua Jenis File Dengan Menggunakan Teknik Steganografi End Of File (Eof) Dan Algoritma Kriptografi Rivest Code 4 (Rc4). Sains Dan Teknologi Informasi, 2(2), 14.

Utomo, I. W., Latifah, R., & Risanty, D. (2018). Aplikasi Kriptografi Berbasis Android Menggunakan Algoritma Caesar Cipher Dan Vigenere Cipher. Jurnal Sistem Informasi, Teknologi Informasi Dan Komputer, 9(2), 142–149.

Wm, I. U., Susanto, A., Rachmawanto, E. H., & Setiadi, D. R. I. M. (2018). Fakultas Teknik – Universitas Muria Kudus. Prosiding Snatif Ke-5 Tahun 2018, 379–384.

Published
2021-06-16
How to Cite
Megawati, Muhammad Fitra Hamidy, Sasqia Ismi Aulia, Yuhendri Putra, & Mhd Arief Hasan. (2021). Enkripsi dan Deskripsi File Menggunakan Kombinasi Vigenere dan Shift Cipher di Python. SATIN - Sains Dan Teknologi Informasi, 7(1), 102-111. https://doi.org/10.33372/stn.v7i1.686